Tag: Style

Style Busana Menurut Karakter – Tuneeca Blog

Lovers, kita sering kali salah paham dengan style pada cara berpakaian. Terlihat sederhana, namun juga sering membingungkan. Gaya fashion sendiri mempunyai beberapa tipe yang berbeda. Lalu, kita termasuk yang mana? Berbagai tipe dari gaya fashion yang akan dibahas ini bisa mengungkapkan tema penampilan kita pada umumnya. Secara general, style fashion sendiri merujuk pada karakater seseorang atau juga tema khusus dari cara berpakaiannya. Sehingga, selain menjelaskan tema penampilan, gaya fashion juga bisa mencerminkan karakter si pemakaianya. Untuk lebih lengkapnya, berikut ada beberapa tipe gaya fashion.

Classic Elegant

ap-6Classic elegant adalah tipe penyuka barang branded dengan warna casual dan gaya yang simple. Biasanya penyuka style ini lebih memilih bahan-bahan yang memberi kesan formal. Gaya classic elegant adalah identik dengan personal yang rapih, terorganisir, dan terkendali. Mereka tidak berlebihan, tidak suka bereksperimen, sangat memperhatikan kualitas yang sempurna. Motif yang cocok untuk style ini adalah motif geometris yang teratur.

Feminine Romanticep-7

Feminin romantis suka dengan bunga, benda-benda kuno dan sesuatu hal yang bersifat abstrak. Tipe feminin romantis cenderung lebih menyukai warna-warna lembut seperti warna merah muda. Tipe pribadi ini ramah, lembut, penuh kasih sayang, sedikit manja dan agak pemalu. Ciri berpakaian mereka yaitu memiliki garis desain lembut seperti gamis dengan garis leher tinggi yang dihiasi renda, kerut, bunga atau pita. Bahan yang digunakan bahan yang halus dan lembut. Motif yang dipakai cenderung motif tumbuhan dengan warna pastel.

Sporty Casual

ep-8Sporty casual adalah type yang simple, apa adanya, menyukai hal yang membuatnya nyaman, dan memiliki pribadi yang cuek dan aktif. Tipe ini biasanya lebih menyukai tas berbentuk besar yang praktis untuk menunjang keseharian mereka. Mereka menyukai warna natural dan sportif. Mereka juga memiliki ciri pribadi yang modern dan gaya yang dinamis. Ciri berpakaian mereka praktis dan nyaman dengan bahan yang lentur dan tidak mudah kusut, dan memakai aksesoris yang sederhana.

Exotic Dramatic

ep-9Exotic dramatic adalah unsur yang memiliki budaya dan drama. Mereka cenderung menyukai hal-hal yang berbeda, unik, etnik, dan originial. Mereka memiliki kepribadian yang mantap dan memiliki selera yang berbeda. Ciri berpakaian tipe ini adalah atasan dengan potongan classic dan rok berbentuk longgar. Tipe ini lebih menyukai kombinasi warna seperti magenta, hitam, dan warna tanah. Mereka suka memadukan antara warna terang dengan warna gelap.

Dapatkan koleksi busana sesuai karakter Anda disini.


Post Views: 5,745

Continue reading

A Capsule Style by Poeva

Memiliki karir di luar rumah memang menjadi pilihan sebagian wanita. Yap, wanita karir dituntut memiliki tampilan yang menarik di setiap kesempatan serta terlihat profesional. Hal itulah yang membuat busana kerja berwarna basic menjadi pilihan bagi wanita karir, selain bisa terlihat profesional, busana tersebut tak akan lekang oleh waktu atau biasa disebut timeless. Busana kerja yang bersifat timeless inilah yang dihadirkan oleh Poeva by Tuneeca pada edisi ketiga di tahun ini.

Nama koleksi A Capsule Style ini dipilih karena baju pada edisi ini akan selalu stylish dan tidak ketinggalan jaman walau Ladies menggunakan hingga 5 bahkan 10 tahun mendatang. Selain desainnya yang tak lekang oleh waktu, kain yang dimiliki koleksi A Capsule Style ini tebal sehingga busana dari koleksi ini cocok untuk dijadikan investasi jangka panjang dan akan awet walau Ladies sering memakainya.

PV-0318005 Provides Fascinating Look

Sebagai muslimah yang memiliki karir cemerlang di kantor tentunya ingin menampilkan sisi profesionalisme tanpa mengurangi kesopanan dalam berbusana. Nah long dress ini cocok bagi Ladies yang gemar mengenakan busana gelap ditambah lagi potongan A-line yang membuat kesan ramping sehingga tidak perlu mengenakan fashion item lain untuk menutupi kekuranganmu. Aksen unik di bagian dada cocok untuk Ladies yang menghindari aksen berlebihan pada baju kerjamu.

PV-0318010 Exude Timeless Style

Bosan dengan tunik yang itu-itu saja? Ladies bisa pilih midi coat yang bisa Ladies kenakan tertutup maupun terbuka selayaknya cardigan. Busana Exude Timeless Style ini hadir dengan corak kotak-kotak berukuran besar dengan nuansa abu tua sehingga cocok dikenakan saat Ladies bertemu dengan klien maupun kawan lama setelah pulang bekerja. Kancing pada lengan ini selain menjadi aksen menarik dan membuat lenganmu aman tak terlihat.

PV-0318011 Describes The Experience

Cari blazer dengan desain yang berbeda dari pasaran? Blazer Describes The Experience ini bisa menjadi pilihan jitu untuk Ladies yang tidak ingin memiliki “kembaran” di area kantor. Blazer ini memiliki kesan layering di bagian bawahnya, dilengkapi dengan fake pockets yang menambah kesan formal.

Ingin mendapatkan baju kantor dengan kesan elegan dan awet? Segera dapatkan di www.tuneeca.com dan partner kesayangan Ladies.


Post Views: 1,043

Continue reading

Tampil Glamour dengan Denim on Denim Style

Dear Lovers, apa yang ada di benak Lovers saat mendengar kata denim? Material yang biasa dijadikan pants maupun jacket ini kini menjadi spotlight di koleksi terbaru dari Tuneeca, Darjeening. Material denim pada koleksi Darjeening ini didesain khusus bagi Lovers pecinta gaya glamor nan elegan.

Denim on Denim dengan Koleksi 2 pcs

Tampil classy dengan koleksi 2 pieces dari Tuneeca. Dua koleksi ini masing-masing terdiri dari 2 pcs produk, Lovers tak perlu bingung untuk mix and match karena dengan 1 produk saja Lovers bisa membuat lebih dari satu style. Terdapat karet di bagian pinggang membuat rok dan celana kulot pada koleksi ini nyaman dikenakan sehari-hari.

Kini Saatnya Coba Abaya Denim!

Apakah Lovers pecinta abaya karena potongan loosenya yang nyaman dipakai seharian? Kini waktunya menambah koleksi abaya bermaterial denim. Hadir dengan detail embroidery mewah memberikan look yang mewah nan glamor. Pada koleksi Willa juga terdapat belt sehingga Lovers bisa memberikan look yang berbeda!

Denim akan selalu ada tempat di hati Lovers, jangan sampai kehabisan produk incaranmu dan coba pengalaman berbeda dengan koleksi Darjeening ini!


Post Views: 537

Continue reading